Komponen Lalu Lintas| Sipilgo
Komponen lalu lintas adalah elemen-elemen yang membentuk sistem transportasi jalan dan berperan penting dalam pengaturan, analisis, serta perencanaan arus kendaraan. Secara umum, komponen ini mencakup kendaraan sebagai sarana pergerakan, pengguna jalan yang meliputi pengemudi, penumpang, dan pejalan kaki, jalan dan fasilitas seperti jalur, marka, rambu, dan trotoar, serta lingkungan operasional yang mencakup kondisi fisik, cuaca, dan faktor sosial-ekonomi di sekitar jaringan jalan.
DOWNLOAD EBOOK GRATIS. Silahkan anda download gratis file ebook pada kolom yang sudah disediakan tanpa daftar dan tanpa bayar. |
| Komponen Lalu Lintas |
|
|---|---|
| Nomor | : 49 |
| Kode | : ES-0049 |
| Bahasa | : Bahasa Indonesia |
| Halaman | : 11 Halaman |
| Format | : Pdf |
| Sumber | : Materi Webinar |
| Sifat | : GRATIS |
Abstrak
1. Kelelahan
2. Alkohol dan Obat
3. Sakit
4. Cuaca
5. Postur
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Perilaku
1. Motivasi
2. Pengaruh Lingkungan
3. Pendidikan
Persepsi atas situasi adalah suatu hal yang sangat penting sehingga gangguan yang ditimbulkan oleh bentuk kendaraan terhadap daerah pandangan pengemudi perlu ditekan sekecil mungkin.
Pandangan ke Depan
Perbaikan yang cukup berarti telah dapat dicapai pada perancangan kendaraan untuk meningkatkan kemampuan pada cuaca normal. Pada kebanyakan kendaraan penyesuaian lateral dari tempat duduk dapat dilakukan, tetapi hanya sedikit yang dapat dilakukan penyesuaian terhadap tinggi tempat duduk, selain variasi tinggi badan pengemudi itu sendiri.
Pandangan ke samping sangat penting bagi pengendara kendaraan jika ingin melakukan gerakan memutar. Hal ini menjadi lebih penting di pertemuan jalan, khususnya pada kecepatan tinggi, jika pengemudi ingin menempatkan posisi kendaraannya secara benar, aman dan efisien pada saat bergabung ke jalan lain atau melintas arus lalu lintas.
Pandangan ke Belakang
Pandangan ke belakang, kecuali pada saat memarkir, harus dapat dilakukan dengan cermin internal dan eksternal untuk menentukan area pandangan terbaik
Akhirnya semua area pandang tergantung pada posisi mata pengemudi dalam kaitannya dengan karakteristik beban kendaraan. Penyesuaian tempat duduk diperlukan pada semua kendaraan untuk menyesuaikan terhadap beragamnya fisik pengemudi.
Download Komponen Lalu Lintas
| Password winrar : www.sipilgo.com |
Apabila sobat Sipilgo ingin mengikuti atau berlangganan artikel dari kami silahkan mengunjungi di :
| Telegram | Youtube |
Kesimpulan
Komponen lalu lintas adalah elemen-elemen yang membentuk sistem transportasi jalan dan berperan penting dalam pengaturan, analisis, serta perencanaan arus kendaraan. Secara umum, komponen ini mencakup kendaraan sebagai sarana pergerakan, pengguna jalan yang meliputi pengemudi, penumpang, dan pejalan kaki, jalan dan fasilitas seperti jalur, marka, rambu, dan trotoar, serta lingkungan operasional yang mencakup kondisi fisik, cuaca, dan faktor sosial-ekonomi di sekitar jaringan jalan.

Post a Comment for "Komponen Lalu Lintas| Sipilgo"